Profil

Tujuan

  1. Dihasilkannya calon pendidik di bidang Ekonomi dan pendidik di bidang Akuntansi yang profesional, cerdas, dan humanis.
  2. Terselenggaranya proses pendidikan yang berlandaskan Paradigma Pedagogi Ignasian dan student centered learning dengan memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi (TIK).
  3. Terselenggaranya penelitian yang independen, objektif, dan jujur di bidang Ilmu Pendidikan, Ekonomi, dan Akuntansi.
  4. Terselenggaranya pengabdian kepada masyarakat yang terprogram untuk memberdayakan masyarakat.
  5. Terselenggaranya publikasi ilmiah dan pengembangan kerjasama yang sinergis dengan lembaga mitra dan alumni.

 kembali